Rembug Desa Nasional di kampung Mataraman, Panggungharjo, Kecamatan Sewon, Kabupaten Bantul, DIY
27 November pukul 21:01 · Bupati Mura Hadir Pada Rembuk Desa Nasional Musi Rawas – Bupati Musi Rawas, H Hendra Gunawan didampingi Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Kabupat en Musi Rawas, Drs Mefta Joni, MM menghadiri acara Rembug Desa Nasional di kampung Mataraman, Panggungharjo, Kecamatan Sewon, Kabupaten Bantul, DIY yang dilaksanakan Selama 2 hari dari tanggal 26-27 November 2017. Rembug Desa Nasional ini merupakan " Refleksi 3 Tahun Implementasi UU Desa" sebagai aktualisasi Undang-Undang (UU) Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa yang pada tahun ini memasuki tahun ketiga. Kehadiran Bupati Musi Rawas ini pada acara ini sangat penting, mengingat Kabupaten Musi Rawas merupakan salah satu daerah yang berstatus tertinggal yang memiliki 186 Desa dan 13 Kelurahan yang tersebar di 14 Kecamatan. Dari jumlah desa di Kabupaten Mura, masih ada 31 desa tertinggal dan 7 desa sangat tertinggal. Bupati menargetkan dalam waktu sesingkat-...
Komentar
Posting Komentar